Salah satu kerajinan yang bisa dibuat:
"Taplak Meja Dari Kain Perca"
Bahan dan alat yang dibutuhkan:
- Kain dasar blacu 1 m x 0,5 m
- Kain dasar batik
- Kain perca batik
- Dakron
- Jarum dan benang
- Gunting
- Pensil
- Penggaris
- Ambillah kain dasar batik. Buatlah pola dengan ukuran 100 cm x 6 cm dan 50 cm x 6 cm masing-masing sebanyak 2 lembar, sehingga totalnya menjadi 4 lembar kain.
- Jahit menggunakan mesin jahit agar terlihat rapi.
- Setelah itu, buatlah pola yang dinginkan untuk menghiasi di bagian tengah kain dasar blacu dan gunting.
- Jahit kain tersebut dengan tusuk tikam jejak/tusuk feston/bordir (menggunakan tangan/mesin) dan isi dengan dakron.
- Akhirnya, taplak meja yang dinginkan telah selesai.
Hasilnya seperti gambar di bawah ini:
Mungkin ini bisa menginspirasi ^_^
0 komentar:
Posting Komentar